Dalam remake Seven Samurai Hong Kong ini, tim yang terdiri dari tujuh tentara bayaran harus mempertahankan desa yang tak berdaya melawan sekelompok bandit ganas.